Transport for Yogyakarta
@TfYogyakarta
Followers
3K
Following
3K
Media
492
Statuses
6K
Sebuah kolaborasi untuk transportasi umum di Yogyakarta dan Indonesia (bukan akun resmi Trans Jogja) #KolaborasiKaryaUntukYogyakarta
Yogyakarta, Indonesia
Joined January 2021
Yuk bantu isi survei aduan berikut ini untuk membantu kami mendata kualitas armada trans jogja ๐ค Tolong isi survei ini dengan baik agar survei tepat sasaran ya ๐ฅฐ
3
26
33
โ Informasi Pengalihan โ Potensi pengalihan jalur Trans Jogja area Malioboro 18 November 2025. Jalur terdampak 1A, 2A, 3A, 6, 8, 10, 13, 15 dan EV3. Pengalihan bersifat situasional menyesuaikan kondisi di lapangan. Cek berkala posisi bis melalui aplikasi. ๐ @Trans_Jogja
โจ SELASA WAGEN KEMBALI HADIR โจ Kali ini Selasa Wagen kembali memeriahkan Sepanjang Jalan Malioboro dengan ajang budaya yang menghidupkan kembali semangat pelestarian warisan luhur Nusantara.
0
2
4
Aku pernah naik TransJogja bareng pengamen, waria, pedagang malioboro yang bawa tas gedhe-gedhe dan pedagang pasar concat yang juga bawa bakulan gak masalah tuh. Gak bawa laptop sih kaya sender tapi ini transum siapa saja punya hak buat akses ๐ค
2beer! Jujur lumayan sebel sih, harus berangkat pagi banget dgn bawaan banyak termasuk laptop. Tp harus desek2an sama pedagang yang bawa bawaan segede gini. Bukan diskriminasi atau gimana, tapi emang boleh ya bawa dagangan ke Commuter Line? Belom lagi, maaf ya baunya itu loh ๐คข
3
3
3
agenda rutin trans jogja di ngabean kalau malming atau libur panjang : bis transum daerah sendiri ngalah sm bus pariwisata ๐
๐
0
1
1
Hai! adakah usulan, kritik, keluh kesah atau saran rute 4A & 4B? Bisa disampaikan yaa! ๐๐
7
0
7
Penambahan Bus Stop FKH UGM sisi utara & selatan. Titik pemberhentian baru tepat sepasang berbentuk rambu bus stop. Dapat digunakan untuk naik/turun jalur 4A & 4B.
2
2
5
Penambahan Bus Stop Demangan sisi utara. Titik pemberhentian bus mengaktifkan rambu bus stop lama. Dapat digunakan untuk naik/turun jalur 1A, 4A, dan 5A.
2
1
3
Bis Trans Jogja Mogok di Sorosutan, Yogyakarta, Pagi Ini YOGYAKARTA - Sebuah bis Trans Jogja dilaporkan mogok di daerah Sorosutan, Yogyakarta, pada Kamis, 6 November 2025, sekitar pukul 08:23 pagi. Kejadian ini sempat menyebabkan sedikit gangguan lalu lintas di sekitar lokasi.
2
6
36
Perubahan Jam & Pola Operasional Bus Listrik Jalur EV3! Mulai 1 November 2025 bus listrik beroperasi pagi-malam dan semua perjalanan berakhir di Terminal Jombor. Tarif masih Rp.0,- cukup tap kartu elektronik/kartu langganan Trans Jogja. Ayo naik transportasi umum!
Yeay mulai 1 September 2025 rilis rute baru bus listrik! Menuju Malioboro dari Jombor atau sebaliknya bisa langsung tanpa transit naik rute EV3 dengan jam operasional 08.00-16.00 WIB! Ayo naik transportasi umum!
3
25
79
[Breaking News] 08:27 Info awal lur , ada kecelakaan orang ketabrak kereta lodaya di Pasar Prambanan dekat pasar sapi pagi ini. Jika sudah ada info lanjutan kami sampaikan kembali .
12
30
215
[Video] Detik detik Mobil tertabrak kereta api siang ini di Prambanan (4 November 2025) ( yenika_66)
216
357
2K
Sekarang naik Commuter Line makin simpel! Gunakan aplikasi pembayaran favoritmu, pilih menu QRISTap (Android & Huawei OS), lalu tap smartphonemu pada gate saat masuk dan keluar, saldo akan langsung terpotong sesuai tarif perjalananmu. Cepat, mudah, dan bisa pakai berbagai
93
266
1K
Dukung Terminal Jombor jadi Terminal Tipe B Terfavorit di Peopleโs Choice Awards 2025! Vote lewat ๐ https://t.co/MBZk86HhAX atau scan QR di postingan kami. Banggakan Yogyakarta, wujudkan transportasi maju! MohonBantuannya #DishubDIY #JogjaIstimewa #Yogyakarta #TerminalJombor
0
2
3
๐จ ๐บ๐๐
๐๐๐๐, ๐๐๐ ๐๐๐๐๐ ๐๐๐๐๐ ๐๐๐๐๐๐๐ ๐๐๐
๐ ๐๐๐๐๐๐๐๐๐๐๐๐ ๐
๐ ๐ฑ๐๐๐๐!
8
7
14
๐ ๐๐๐ค๐๐ซ๐๐ง๐ ๐ฉ๐๐ฅ๐๐ฃ๐๐ซ ๐๐ข๐ฌ๐ ๐ง๐๐ข๐ค ๐๐ซ๐๐ง๐ฌ ๐๐จ๐ ๐ฃ๐ ๐๐๐ง๐ ๐๐ง ๐ฅ๐๐๐ข๐ก ๐ฆ๐ฎ๐๐๐ก!
1
2
1
Viral di media sosial asap hitam mengepul atau 'cumi darat' dari bus Trans Jogja mengganggu pengendara jalan. Dinas Perhubungan DIY pun buka suara terkait hal tersebut. via @detikjogja_
https://t.co/r2m4RCQRFE
detik.com
Viral di media sosial asap hitam mengepul dari bus Trans Jogja mengganggu pengendara jalan. Dishub DIY buka suara terkait hal tersebut.
0
3
3
yg pernah atau bahkan langganan naik TJ (Trans Jogja) ke manapun itu, cunggggg โ๐ปโ๐ปโ๐ป๐คฉ bantu sender isi kuesioner ini yujiem! linknya ada di rep yaaa
12
3
13
udh di titik pasrah, bisa menghindar alhamdulillah, tp kena semprot juga yaudah:) bahkan mobil tj ada yg pintunya udh macet, acnya gk bener, atasnya bocor, suara krek2nya udh kenceng, yg geter bgt jg ada. yg meresahkan ini pemdanya๐ฅฒ
min mau ngasih tau kalo tadi ada transjogja yang bikin resah pengendara motor yg ada dibelakangnya, karna asep hitam yg ngebul bgtt dan gak sedikit transjogja yg kondisinya kaya gitu. Tolong sembunyikan identitas saya min Terimakasi๐๐ผ
1
3
6
min mau ngasih tau kalo tadi ada transjogja yang bikin resah pengendara motor yg ada dibelakangnya, karna asep hitam yg ngebul bgtt dan gak sedikit transjogja yg kondisinya kaya gitu. Tolong sembunyikan identitas saya min Terimakasi๐๐ผ
63
24
182
Tolong dipantau dan diajukan untuk cumi-cumi darat alias transjogja agar bisa sampai Wates, elek o kae isih murah dan sangat membantu transportasi umum (soal e raono pilihan lain, ngapunten ๐๐ฝ). Bupati KP lagi sibuk nyopoti angka wolu soal e.
Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X, menegaskan pentingnya menjaga persatuan dan semangat kebangsaan di tengah dinamika sosial dan politik nasional. Perdamaian dan persatuan tidak dapat dibangun hanya melalui slogan, melainkan melalui kesadaran kolektif untuk menghormati
1
2
1